Tugas pokok
Komite Bersama
Membuat standar sistem verifikasi CPI yang wajib digunakan oleh kedua Komite Implementasi Competent Person pada PERHAPI dan IAGI
Mensinergikan antara PERHAPI dan IAGI dalam kaitannya dengan penegakan Kode Etik, Kode KCMI dan Sistem Competent Person.
Melaksanakan Sosialisasi Kode Pelaporan Hasil Eksplorasi, Sumberdaya dan Cadangan Mineral dan Batubara dan Sistem ”Competent Person” Indonesia kepada para pemangku kepentingan.
Bertanggung jawab dalam pengembangan, implementasi dan pemeliharaan Kode KCMI.
Menelaah dan menyempurnakan Kode KCMI sesuai dengan perkembangan Industri Pertambangan di Indonesia dan Internasional.
Menjaga hubungan antar lembaga (external) dan hubungan Internasional menuju RPO (Recognised Professional Organisations)
Mendorong proses penyusunan kebijakan Pemerintah tidak terbatas pada PERMEN dan peraturan lainnya terkait dengan Competent Person dan Kode KCMI.
Membangun dan menjalin kerjasama dengan lembaga-lembaga lain yang relevan dengan penerapan Kode – KCMI.
Kelompok Kerja
Komite Bersama
Pokja Hubungan Antar Lembaga (External) Dan Hubungan Internasional
Koordinator : STJ Budi Santoso
Anggota :
- Yoga Suryanegara
- Patar Simbolon
- Sumardiman DW
- Tino Ardhyanto AR
Lingkup Tugas
- Perusahaan yang masih melakukan eksplorasi dapat listing di Bursa
- Menjadi Anggota CRISCO/menjadikan RPO
- Hubungan dengan LSP PERHAPI dan PII
Pokja Sosialisasi
Koordinator : Arif Zardi Dahlius
Anggota :
- Asri Dyah Wijayanti
- Prima Hilman
- Almu’minin Syarif
Lingkup Tugas
- Sosialisasi berkesinambungan Kode – KCMI di Indonesia ke para stakeholders pertambangan
- Mensosialisasikan keberadaan CPI
- Berkoordinasi Menyelenggarakan forum : Seminar, Workshop, FGD
- Website
Pokja Pengembangan Kode
Koordinator : Dwi Prasetya
Anggota :
- Robby Rafianto
- Ade Kadarusman
- Bambang Antoro
- Hendra Lesmana
Lingkup Tugas
- Revisi Kode KCMI 2011
- Usulan revisi SNI
Pokja Sinkronisasi Sistem Cpi, Iagi – Perhapi
Koordinator : Yoseph Swamidharma
Anggota :
- Riandi Rachmawan
- Eko Kurnianto
Lingkup Tugas
- Sinkronisasi Klasifikasi Competent Person PERHAPI-IAGI
- Sinkronisasi Metode Verifikasi Competent Person Indonesia
- Identifikasi Guidance Kompetensi
Pokja Legal Formal
Koordinator : Jimmy Gunarso
Anggota :
- Agus Haryono
- Anton P. Utama
- I Gede Nyoman Yetna
- Marianus A. Buku
Lingkup Tugas
- KAN (Komite Akreditasi Nasional)
- DJMB
- Disahkannya Payung Hukum Kode-KCMI 2011 dan Competent Person Indonesia
- Competent Person Indonesia menjadi salah satu profesi penunjang resource and reserve di Bursa Efek Indonesia dan OJK
- Advokasi dan asuransi bagi CPI
Pokja Pengembangan Kode Valuasi Mineral
Koordinator : Iwan Munajat
Anggota :
- Milawarma
- Sukmandaru Prihatmoko
- Ernowo
Lingkup Tugas
- Menyusun Guidance untuk Valuasi Mineral