Bagaimana prospek bisnis pertambangan di tahun 2025? Dalam sesi kedua Seminar Nasional & Business Talkshow yang diadakan oleh PERTAABI, para pakar industri mengupas tuntas arah dan strategi bisnis tambang di tahun mendatang. Dibawakan oleh pembicara kompeten, seperti Ir. Resvani, M.B.A (Wakil Ketua Umum PERHAPI 2024-2027), sesi ini membahas peluang investasi, tantangan regulasi, inovasi teknologi, dan transformasi di sektor tambang. Tonton sampai akhir dan dapatkan insight berharga untuk menghadapi masa depan industri pertambangan yang semakin dinamis!
Sumber :Â https://www.youtube.com/watch?v=eLefrHW-IoE&t=295s