Rapat Pleno BPP PERHAPI diselenggarakan pada tanggal 12-September-2024 bertempat di Hotel Pomelotel, Jl. Dukuh Patra, Kuningan Barat, Jakarta Selatan.
Agenda rapat pleno adalah pelaporan dan evaluasi program kerja PERHAPI di paruh pertama tahun 2024, serta pemaparan rencana kerja PERHAPI di paruh kedua tahun 2024 terutama pemaparan rencana TPT 2024 dan Kongres PERHAPI untuk pemilihan Wakil Ketua Umum periode 2024-2027.
Instructor
